Kamis, 27 Februari 2014

INFO PERCEPATAN PENYALURAN TUNJANGAN TAHUN 2014

Untuk mempercepat proses singkronisasi dapodik dengan P2TK Dikdas dalam rangka Percepatan Pembayaran Tunjangan Tahun 2014, dengan ini kami informasikan kepada semua Kepala Sekolah, Operator Dapodik Sekolah, Jenjang Dikdas (SD dan SMP), untuk mengirimkan File BSD dengan menggunakan Pembagian Tugas Mengajar Semester 2 Tahun Pelajaran 2013/2014.
File BSD tersebut akan diserahkan pada saat rakor Percepatan Penyaluran Tunjangan Tahun 2014 di Jakarta pada tanggal 4 sd 6 Maret 2014, untuk itu kami berharap file BSD dari Sekolah sudah diterima selambat-lambatnya tanggal 3 Maret 2014. mohon diperhatikan File BSD yang dikirim tidak berkapasitas 1 kb, file tidak akan bisa diupload kareka kapasitas File dianggapm tidak wajar.
Untuk Sekolah yang menjalankan Progran SMP Terbuka, Program Ingklusi, Program SD-SMP Satap,  diminta mengirimkan File PDF Scan SK asli Progran SMP Terbuka, Program Ingklusi, Program SD-SMP Satap. diharapkan menyertakan Foto copy SK Penetapan, bagi Sekolah yang belum mengirimkan foto copy SK Penetapannya.
Mohon kepada rekan operator untuk menyebarkan informasi ini kepada sesama rekan operator sekolah yang belum mengetahui informasi ini. 
Silahkan kirim File Backup BSD Sekolah dan File Scan SK asli Progran SMP Terbuka, Program Ingklusi, Program SD-SMP Satap, melalui Email abidillahakmal@gmail.com
Kurang jelas hubungi : Abidillah 081803726677 - Satriawan 087864230684

Sumber : Bidang PMPTK Dinas Dikpora Kabupaten Lombok Timur

Jumat, 21 Februari 2014

ALTERNATIF SINGKRONISASI DAPODIK DENGAN "BACKUP SINKRON DAPODIK" (BSD)

Fasilitas upload BackUp data dapodik sebagai alternatif bagi sekolah sekolah yang belum berhasil melakukan sinkronisasi ke Server Dapodik
BSD hanya mencakup data-data yang diperlukan P2TK Dikdas untuk mengelola calon nominasi penerima Tunjangan

Mekanisme BSD
  • Aplikasi BSD diinstall pada laptop/komputer yang terinstall Aplikasi Dapodik.  
  • Pada saat instalasi gunakan mode Administrator
  • Data di backup sehingga menghasilkan file berekstensi .std  
  • Data hasil backup local di serahkan kepada pihak Dinas Pendidikan yaitu Operator Tunjangan Profesi  
  • Data yang terkumpul selanjutnya di upload atau di teruskan kepada Pihak P2TK Dikdas dengan cara mengupload melalui Fitur yang sudah di sediakan pada Aplikasi Tunjangan Profesi  
CARA INSTALASI 
  • Aplikasi BSD yang sudah di Unduh bernama AplikasiBSD.exe
  • Aplikasi BSD diinstall pada laptop/komputer yang terinstall Aplikasi Dapodik.  
  • Pada saat instalasi gunakan mode Administrator : - klik kanan pada aplikasi_bsd.exe, lalu klik run as administrator, lanjutkan instalasi hingga selesai
   
CARA BACKUP (Bagi operator sekolah)
  • Pada aplikasi yang sudah di instal Pada Start Menu, (Backup Sinkron Dapodik)
  • Pilih folder tujuan penyimpanan
  • File hasil backup berekstensi .std, Nama file tidak boleh diubah
  • Kirimkan file tsb ke Opertator tunjangan di dinas masing2
  

FAsilitas BSD akan digunakan selama Dapodik belun Normal 
Selamat mencoba... Mohon bagi rekan-rekan yang sudah mendapatkan aplikasi BSD untuk menyebarkanfile aplikasi BSD kepada semua OPS... Terima kasih...
Silahkan Unduh Aplikasi BSD di Aplikasi BSD terbaru
Sumber : Bidang PMPTK Dinas Dikpora KAbupaten LOmbok Timur